Senin, 21 Juli 2014
Membuat Sidebar Menu pada HomeScreen Android
Pada penggunaan Aplikasi Sidebar ini cukup mudah untuk menambahkannya Dengan adanya Sebuah tombol Add yang sederhana anda dapat menambahkan daftar semua aplikasi yang terinstal di perangkat android Untuk mengedit dan menghapus aplikasi anda hanya tekan dan tahan sampai muncul popup pilihan seperti Insert, Edit, dan Delete. Untuk memunculkan menu sidebar anda harus menggeser dari tepi layar sampai getar maka secara otomatis akan keluar semua daftar aplikasi favorite anda .
Kustomisasi yang tersedia :
- Aplikasi ini akan berjalan saat perangkat anda mulai dihidupkan .
- Dapat menyesuaikan lebar & opacity bar.
- Dapat Mengatur sensitivitas untuk menggeser layar
- Mengaktifkan/Menonaktifkan getaran
- Mengatur skema warna & posisi
- Mengaktifkan/Menonaktifkan animasi
Untuk anda yang ingin menggunakan Sidebar anda bisa Download Sidebar.apk
Disini | Mirror Link
Saya rasa anda mengerti dan dapat menggukannnya Selamat Mencoba semoga artikel Membuat Sidebar Menu pada HomeScreen Android ini bermanfaat untuk anda dalam menambahkan menu pada sidebar android.